Pasar Benteng di Kabupaten Kepulauan Selayar terbakar, Rabu (9/2/2022) Sekira pukul 05.00 Wita. (Screenshot video/Galigo TV) |
Galigo.tv, Kepulauan Selayar - Pasar Sentral Bonea Benteng, Kabupaten Kepulauan Selayar mengalami kebakaran pada Rabu (9/2/2022) sekira pukul 05.00 pagi. Akibat kejadian ini, puluhan unit kios ikut ludes terbakar.
Seperti diberitakan Selayarnews.com, sebanyak 30 unit kios terbakar dan diperkirakan kerugian material mencapai ratusan juta rupiah.
Beberapa saat kemudian pihak pemadam kebakaran setempat melakukan tindakan pemadaman. Tidak korban jiwa dalam kejadian ini.
Nonton videonya DI SINI